Hidup adalah tantangan, Hadapilah.
Hidup adalah anugerah, Terimalah.
Hidup adalah pertandingan, Menangkanlah.
Hidup adalah tugas, Selesaikanlah.
Hidup adalah cita cita, Capailah.
Hidup adalah misteri, Singkapkanlah.
Hidup adalah kesempatan, Ambilah.
Hidup adalah lagu, Nyanyikanlah.
Hidup adalah janji, Penuhilah.
Hidup adalah keindahan, Bersyukurlah.
Hidup adalah teka teki, Pecahkanlah.
Satu hal yang membuat kita bahagia adalah Cinta,
Dan satu hal yang membuat kita dewasa adalah Masalah
By: Iringan Bayu Senja
Tidak ada komentar:
Posting Komentar